Liburan memang menyenangkan. Namun sayangnya, liburan tidak mungkin berlangsung selamanya. Seperti saat ini, libur lebaran telah berakhir dan sudah waktunya untuk kembali pada rutinitas kerja. Tentang hal ini, Vogel, et al (2021) menyebutkan bahwa liburan membuat keterlibatan kita pada ‘urusan’ kantor menjadi menurun. Sebabnya tentu tak lain adalah karena selama liburan kita menjadi lebih terlibat […]