[:en]Bekasi – KKO Pertemuan ke 3 dengan tema “Remajaku sayang remajaku matang”, di SMPK PENABUR Summarecon Bekasi diadakan pada Sabtu, 12 November 2016 dengan pembicara Ibu Yuliana, Guru Bimbimbingan Konseling dari SMPK 7 PENABUR Jakarta. Acara berlangsung dari pk 08.30 – 10.30 WIB. Acara dimulai dengan sambutan dari Kepala Sekolah Ibu Ruth I. Mahayati, S. Pd.
Orang tua yang ikut serta dalam KKO ini cukup banyak. Mereka mengikuti rangkaian acara KKO dengan sangat antusias. Ibu Yuliana sebagai pembicara menjelaskan tentang bagaimana peranan orang tua dalam mendampingi anak remaja. Orang tua diingatkan kembali bagaimana saat mereka masih menjadi remaja, bagaimana kondisi mereka saat itu dan bagaimana kondisi anak remaja mereka saat ini. Orang tua diberi kesempatan untuk saling sharing dengan peserta lain.
Diakhir kegiatan orang tua berdiskusi dalam kelompok untuk menceritakan apa yang mereka hadapi sebagai orang tua yang memiliki anak remaja. Diharapkan melalui diskusi ini orang tua dapat saling menguatkan dan berbagi pengalaman dengan orang tua yang lainnya.
Sumber: Ibu Gratia Wulan (Guru BK SMPK Summarecon Bekasi)[:id]Bekasi – KKO Pertemuan ke 3 dengan tema “Remajaku sayang remajaku matang”, di SMPK PENABUR Summarecon Bekasi diadakan pada Sabtu, 12 November 2016 dengan pembicara Ibu Yuliana, Guru Bimbimbingan Konseling dari SMPK 7 PENABUR Jakarta. Acara berlangsung dari pk 08.30 – 10.30 WIB. Acara dimulai dengan sambutan dari Kepala Sekolah Ibu Ruth I. Mahayati, S. Pd.
Orang tua yang ikut serta dalam KKO ini cukup banyak. Mereka mengikuti rangkaian acara KKO dengan sangat antusias. Ibu Yuliana sebagai pembicara menjelaskan tentang bagaimana peranan orang tua dalam mendampingi anak remaja. Orang tua diingatkan kembali bagaimana saat mereka masih menjadi remaja, bagaimana kondisi mereka saat itu dan bagaimana kondisi anak remaja mereka saat ini. Orang tua diberi kesempatan untuk saling sharing dengan peserta lain.
Diakhir kegiatan orang tua berdiskusi dalam kelompok untuk menceritakan apa yang mereka hadapi sebagai orang tua yang memiliki anak remaja. Diharapkan melalui diskusi ini orang tua dapat saling menguatkan dan berbagi pengalaman dengan orang tua yang lainnya.
Sumber: Ibu Gratia Wulan (Guru BK SMPK Summarecon Bekasi)
[:]